PWI Bandung Barat Dorong Partisipasi Pemilih Dengan Peran Media Di Pilkada KBB

oleh
oleh

KBB, Bewaramedia – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bandung Barat (KBB) menunjukkan komitmennya kudalam mendukung terciptanya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang jujur dan adil (jurdil) pada Pilkada Serentak 2024.

Dalam rangka mewujudkan hal tersebut, PWI KBB bekerja sama dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) KBB mengadakan sosialisasi dan diskusi yang melibatkan media, dengan tujuan meningkatkan partisipasi pemilih.

Acara sosialisasi ini digelar di Sekretariat PWI KBB, Kecamatan Ngamprah, pada Jumat (8/11/2024) dan dihadiri oleh Koordinator Divisi Sumber Daya Manusia KPU KBB, Deni Firman Rosadi.

Dengan target partisipasi pemilih mencapai 90 persen, kegiatan ini menekankan pentingnya peran media dalam mendorong masyarakat untuk turut serta dalam pemilihan.

No More Posts Available.

No more pages to load.